Informasi Seputar Dunia Gadget dan Teknologi Terbaru | Harga, Spesifikasi, Review, Smartphone terkini

Thursday 3 October 2013

Nokia Lumia 620 : Spesifikasi

Review dan Spesifikasi Nokia Lumia 620 | Nokia Lumia 620 adalah smartphone yang dirancang, dibuat, dan dipasarkan oleh Nokia dengan berbagai pilihan warna menarik. Lumia 620 ini adalah penerus dari Nokia Lumia 610. Walaupun namanya sama dengan pendahulunya (Lumia 610), Lumia 620 memiliki kemajuan yang jauh berbeda, seperti 1.0 GHz dual-core processor. Lumia 620 dirilis pada bulan Desember 2012 dan mulai dipasarkan pada Januari 2013 di Asia, kemudian Eropa dan Timur Tengah. Seperti ponsel Lumia basis Windows Phone 8 lainnya, Nokia menambahkan beberapa aplikasi tambahan sepert: Nokia Berkendara, Peta Nokia, Nokia City Lens, Nokia Music, Smartshoot, Cinemagraph. Kekurangan dari perangkat ini keterbatasan memori yang berdampak beberapa aplikasi tidak dapat berjalan. Berikut informasi selengkapnya untuk spesifikasi NOKIA LUMIA 620.

Nokia Lumia 620

Spesifikasi Nokia Lumia 620 :

  • Jaringan: 2G GSM (850/900/1800/1900 MHz), 3G WCDMA (850/900/1900/2100 MHz) HSPA+ HSUPA HSDPA
  • Dimensi: Tinggi 115.4 mm, Lebar 61.1 mm, Tebal 11 mm, Bobot 127 gram
  • Layar: TFT Capasitive Touchscreen 3.8 inchi 16 juta warna. Resolusi 480x800px (~246ppi)
  • Kamera: Kamera belakang 5 MP LED Flash Autofocus with 4x Zoom (resolusi foto 2592x1936px, rekaman video 720p), geo-tagging. Kamera depan VGA
  • Sistem Operasi: Windows Phone 8
  • Prosesor: Dual Corea 1 GHz Qualcomm Snapdragon S4
  • Grafis: Adreno 305
  • Memori: RAM 512 MB, Internal 8 GB, Eksternal 64 GB
  • Konektivitas: WLAN IEEE 802.11 a/b/g/n, Bluetooth v.30, NFC, MicroUSB 2.0, A-GPS
  • Baterai: BL-4J 1300 mAh
Untuk Cek Informasi Harga Selengkapnya untuk NOKIA LUMIA, Silahkan Anda Baca UPDATE : Daftar Harga NOKIA LUMIA Terbaru. Sekian dan semoga informasi tentang Spesifikasi NOKIA LUMIA 620 ini berbanfaat untuk Anda.

Nokia Lumia 620 : Spesifikasi Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Post a Comment